PERPUSTAKAAN DIGITAL

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER



Path: Top -> S1 - Skripsi -> FAKULTAS EKONOMI

ANALISIS HARGA POKOK PRODUKSI BERDASARKAN METODE FULL COSTING SEBAGAI DASAR PENENTUAN HARGA JUAL (Studi Kasus Pada Jannah Bakery Jember )

Skripsi/Tugas Akhir from umj / 2016-10-19 07:05:42
Oleh : Ratna Risdiani, Fakultas Ekonomi
Dibuat : 2016-10-20, dengan 1 file

Keyword : Metode Full Costing, Harga Pokok Produksi, Harga Jual.

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui cara menentukan harga pokok produksi roti tahun 2016 di Perusahaan Jannah Bakery Jember.

Metode analisis data yang digunakan adalah jenis penelitian deskriptif kualitatif dengan cara mengidentifikasikan laporan-laporan yang diberikan perusahaan. Langkah- langkah analisa kualitatif adalah 1) peramalan volume penjualan tiap jenis-jenis produk untuk periode yang akan datang 2) menghitung persediaan akhir 3) menentukan anggaran produksi 4) menentukan biaya produksi penjualan.

Dalam penelitian ini, Jannah Bakery Jember telah melakukan perhitungan biaya produksi. Tetapi, perhitungan yang dilakukan dalam Jannah Bakery Jember belum tepat karena masih menggunakan perhitungan dengan metode yang sangat sederhana. Perhitungan yang dilakukan oleh Jannah Bakery Jember, belum menghitung secara terperinci biaya-biaya yang dikeluarkan selama proses produksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan antara perhitungan harga pokok produksi yang dilakukan oleh Jannah Bakery Jember selama ini dengan perhitungan menggunakan metode Full Costing dan pengaruhnya terhadap harga jual.

Hasil perhitungan menunjukan bahwa dari perhitungan harga pokok produksi dengan metode Full Costing, apabila dibandingkan dengan harga pokok produksi yang digunakan dengan metode pada Pabrik memberikan hasil yang berbeda yaitu lebih besar menggunakan metode Full Costing. Hal ini disebabkan karena perhitungan yang dilakukan pabrik belum tepat dalam membebankan biaya overhead pabrik ke setiap produknya.

Beri Komentar ?#(0) | Bookmark

PropertiNilai Properti
ID Publisherumj
OrganisasiF
Nama KontakLutfi Ali Muharom
AlamatJl. Karimata 49
KotaJember
DaerahJawa Timur
NegaraIndonesia
Telepon0331323915
Fax-
E-mail Administrator[email protected]
E-mail CKO[email protected]

Print ...

Kontributor...

  • , Editor: didik kun

Download...


kedi maması elektronik sigara sweet bonanza deneme bonusu deneme bonusu veren siteler 1xbet betgaranti maksibet Sahabet Giriş Adresi www.devyapi-is.org turcep.org deneme bonusu veren siteler casinoslot bithewaymovie.com deneme bonusu veren siteler deneme bonusu en iyi kumar siteleri rulet siteleri casino siteleri deneme bonusu veren siteler deneme bonusu bahisnow mecidiyeköy escort şişli escort https://www.fapjunk.com beylikdüzü escort beylikdüzü escort porno izle gaziantep rus escort istanbul escort